Home / Nasional / HARI PERTAMA HUT HIPAKAD

HARI PERTAMA HUT HIPAKAD

Kebun teh Wonosari, Lawang, 18 September 2020.

Membanjirnya peserta HUT HIPAKAD ke 3 nampak di penerimaan tamu Lobby Hotel, kesibukan panitia dan lalu lalang peserta semakin mendukung suasana acara HUT HIPAKAD ke 3 menjadi tampak meriah.

Antusias peserta tampak dari kehadiran dan raut wajah mereka yang ceria, tak sedikit yang memanfaatkan menjadi ajang reuni.

Tampak ketua DPD HIPAKAD Jawa Timur bapak Priyo serta sekretaris DPD HIPAKAD Jawa Timur bapak RM. Gunawan turut larut dalam keceriaan itu.

Hari pertama semua dimaksimalkan agar acara besok menjadi yang terbaik, maka hari pertama adalah juga merupakan hari terakhir dalam persiapan untuk perhelatan acara HUT HIPAKAD ke 3. (Miko)

 

About admin

Check Also

Mengungkap Teka-Teki Pembunuhan Misterius di pakis malang

Malang,BeritaAntara.com-Dalam beraktifitas sehari-hari, mungkin sebagian besar dari kita pernah melihat tali atau plastik dengan warna …

error: Content is protected !!